Memasak tidak sekadar membuat makanan jadi matang dan enak. Dengan teknik yang tepat, kandungan nutrisi dalam bahanan tetap optimal dan menghindarkan kita dari penyakit tertentu.

Memasak tidak sekadar membuat makanan jadi matang dan enak. Dengan teknik yang tepat, kandungan nutrisi dalam bahanan tetap optimal dan menghindarkan kita dari penyakit tertentu.
Mengantuk walau sudah cukup tidur bisa jadi tanda gangguan tidur yang disebut hipersomnia. Penyebabnya antara lain karena sleep apnea atau sindrom tungkai bergerak.
Berhenti merokok dalam 20 menit saja tekanan dan aliran darah, serta denyut jantung membaik. Satu tahun stop merokok, risiko jantung koroner berkurang setengahnya dibanding perokok. Ditemukan obat khusus untuk memutus efek adiktif nikotin, yakni varenicline tartrate.
1000 hari pertama kehidupan – dari 0 bulan sampai 2 tahun- adalah periode kritis tumbuh kembang bayi / anak. Sistem pendukung (support system) berperan vital agar ibu bisa lancar memproduksi ASI.
Kebiasaan sehari-hari bisa menyebabkan kulit menjadi sangat kering karena palisan pelindungnya rusak. diperlukan zat yang bersifat oklusif untuk membantu mengembalikannya.
Luka bakar yang dalam perlu ditutup dengan jaringan kulit pasien sendiri. Ini untuk mencegah luka parut yang berlebihan. Bila luka bakar tidak terlalu berat, silicone gel bisa digunakan untuk mencegah terbentuknya jaringan parut.
Tidak hanya disebabkan oleh api; luka bakar juga bisa disebabkan oleh uap panas, bahan kimia, sinar matahari dan sengatan listrik. Untuk mematikan kobaran api, ingat tiga hal: stop, drop, droll.
Polusi udara dapat menyebabkan serangan jantung. Terjadi peradangan di pembuluh darah, menyebabkan penyempitan pembuluh darah.
Tidak hanya pada perempuan, ketidaksuburan pun bisa terjadi pada laki-laki. Pemeriksaannya lebih sederhana, cepat dan murah, dibandingkan pemeriksaan pada perempuan.
Pare, mengkudu, jinten hitam, sambiloto dan kayu manis adalah beberapa herbal yang bisa menurunkan gula darah.
Nyeri akibat asam urat dapat diatasi dengan ramuan herbal. Beberapa diantaranya adalah brotowali, daun salam, sambiloto dan sidaguri.
Sangat mengkawatirkan bila anak sampai tenggelam. Siapkan sun screen dan air elektrolit untuk mencegah sunburn, dan cuka bila tersengat ubur-ubur.
Pada skoliosis, titik tengah gravitasi tubuh berubah, sehingga penderitanya beruasaha melawan tarikan gravitasi. Gerakan-gerakan tertentu pada yoga bisa membantu menagur ulang titik pusat tubuh.
Bawang putih, mengkudu, dan daun dewa berkasiat bagi kesehatan jantung. Antara lain dengan melancarkan peredaran darah dan menurunkan curah jantung.
Kalori dan lemak dalam kacang terbilang tinggi. Perlu trik agar tetap aman makan kacang. Kacang juga sumber protein; perlakukanlah seperti menu vegetarian. Saat makan sate, bumbu kacang cukup dicocol.