Di atas usia 40 tahun, terjadi penurunan kepadatan tulang.

Di atas usia 40 tahun, terjadi penurunan kepadatan tulang.
Agar bisa hamil, sistem imun istri perlu diperkenalkan dengan sel darah putih suami, melalui prosedur PLI. Bila suami tinggal di luar kota/negeri, atau darahnya mengandung penyakit yang bisa menular ke istri, maka digunakan donor darah putih dari kerabat terdekat suami.
Ada perempuan yang tubuhnya alergi terhadap sperma suami. Alhasil tiap kali sperma masuk, langsung dibasmi, sehingga ibu tak kunjung hamil. Uniknya, bisa saja perempuan alergi terhadap sperma suaminya, tapi tidak terhadap sperma orang lain.
ACA atau antibodi yang menyerang kardiolipin, memicu terbentuknya gumpalan-gumpalan darah. Ini membuat aliran darah ke plasenta jadi tidak lancar, sehingga janin kekurangan nutrisi dan oksigen. Dampaknya, bisa terjadi keguguran berulang.
Menopause merupakan bagian dari proses penuaan alami.
Dari 100-an tipe HPV, sekitar 40 tipe secara spesifik menyerang organ genital.
Kanker serviks atau kanker mulut/leher rahim, menjadi momok bagi kaum perempuan.
Ada vaginismus total yang sama sekali tidak bisa mentolerir benda apapun ke dalam vagina. Ada vaginismus yang muncul hanya di saat tertentu, atau bersama orang tertentu. Berdasarkan penyebabnya, vaginismus bisa muncul akibat kelainan organ atau psikis. Yuk, kenali macam-macam vaginismus.
Kondisi kurang energi kronis (KEK) selama kehamilan tidak boleh dianggap remeh. Kondisi medis ini berisiko menyebabkan anak stunting, bahkan kemantian bayi atau ibu saat melahirkan.
Menurunkan angka stunting pada balita menjadi salah satu prioritas program pemerintah. Tetapi tahukan Anda bila stunting bisa dimulai sejak bayi masih dalam kandungan, yakni bila ibu mengalami anemia defesiensi besi.
SADARI rutin bisa membantu kita mendeteksi dini kanker payudara, sehingga bisa segera diobati saat kanker masih stadium awal. Tentu, diperlukan pemeriksaan lebih lanjut bila kita mencurigai ada benjolan di payudara.
Ibu hamil dapat mengalami sembelit dan hal ini umumnya tidak berbahaya. Bagaimana mengatasinya?
Zat besi berperan penting terhadap sirkulasi oksigen ke janin. Kebutuhan zat besi untuk ibu hamil harus dipenuhi. Beberapa hal perlu diperhatikan.
Ibu tetap bisa menyusui saat hamil lagi asalkan tidak ada komplikasi. Sandra Dewi melakukannya saat hamil anak kedua. Perhatikan hal-hal ini agar menyusui saat hamil tetap aman.
Bentuk puting datar tidak menghambat ibu untuk menyusui. Yang penting, jangan kenalkan dot. Posisi cross cradle biasanya lebih nyaman untuk ibu dengan puting datar.