Kepingin makan yang manis atau asin menjelang mens? Ternyata ini bukan hanya sugesti. Kondisi dalam tubuh, seperti fluktuasi hormon dan perubahan neurotransmitter, memang bisa memicu keinginan ngidam makanan tertentu. Ada trik untuk mengakalinya.

Kepingin makan yang manis atau asin menjelang mens? Ternyata ini bukan hanya sugesti. Kondisi dalam tubuh, seperti fluktuasi hormon dan perubahan neurotransmitter, memang bisa memicu keinginan ngidam makanan tertentu. Ada trik untuk mengakalinya.
Kanker serviks bisa dideteksi dini dengan IVA, yang bisa gratis dilakukan di Puskesmas. Sayangnya, ini sering terkendala akibat larangan dari suami dan budaya tabu.
Bidan maupun dokter kandungan memiliki peran tersendiri. Kompetensi bidan dalam memantau kehamilan tak perlu diragukan. Bila ditemukan kasus sulit, ibu kana dirujuk ke dokter kandungan.
Pulang snorkeling atau diving, kulit kerap tampak kusam dan mengelupas akibat sunburn. Gatalnya itu lho, mana tahan! Selama liburan ke laut, kulit perlu dilindungi. Bagaimana perawatannya setelah sunburn?
Jika air ketuban keluar secara spontan dan tiba-tiba dalam jumlah banyak dan tak dapat ditahan, ibu perlu segera mencari bantuan. Bisa terjadi komplikasi.
Selama kehamilan, volume air ketuban bisa kurang atau berlebihan dan memunculkan hal yang tidak diharapkan. Ibu hamil perlu melakukan pemeriksaan ke dokter.
Tes fetal DNA pada darah wanita hamil terbukit lebih akurat sebagai skrining down syndrome dan kelainan kromosomal lain (Trisomy 18) dibanding tes darah standar dan skrining ultrasound saat ini.
Kehamilan juga adalah masa krusial, terutama pada awal kehamilan, di mana organ otak bayi sedang dibentuk. Itu sebabnya penting untuk mencukupi kebutuhan nutrisinya.
Riset menyatakan wanita hamil yang banyak ngemil kacang, baik itu walnut, almon atau kacang tanah, lebih mungkin melahirkan bayi yang pintar.
Tidur telentang pada trimester tiga kehamilan bisa mengurangi aliran darah menuju rahim. Dampaknya, mulai dari terganggunya pertumbuhan janin hingga peningkatan risiko bayi lahir mati. Tidur dengan posisi menyamping lebih disarankan.
Tiap tahapan usia memiliki masalah kulit berbeda. Combined treatment mengombinasikan berbagai perawatan kulit sehingga saling mendukung, dan tiap terapi hanya membutuhkan dosis kecil.
Mencatok atau mengeringkan rambut dengan hair dryer termasuk salah sat
Kondisi mual muntah sering dialami ibu hamil, karena perubahan hormonal, kekurangan vitamin atau karena lambung bekerja lebih lambat dalam menyerap makanan. Bagaimana mengatasinya?
Tiga bulan (trimester) pertama kehamilan, merupakan masa yang paling krusial. Perkembangan janin dalam kandungan ditentukan dalam tiga bulan di awal kehidupan.
Dari keseluruhan TORCH, hanya rubella yang ada vaksinnya. Yang bisa kita lakukan adalah berupaya menghindari infeksi TORCH saat hamil, dengan berbagai upaya.