Stres bisa mengacaukan keseimbangan hormon, yang berujung pada rendahnya kadar testosteron di testis, yang dibutuhkan untuk produksi sperma. Dalam kasus ini, jawabannya bukan dengan injeksi testosteron.

Stres bisa mengacaukan keseimbangan hormon, yang berujung pada rendahnya kadar testosteron di testis, yang dibutuhkan untuk produksi sperma. Dalam kasus ini, jawabannya bukan dengan injeksi testosteron.
Merokok, pola makan kurang baik, dan stres akan meningkatkan kadar radikal bebas ROS. ROS ini musuh bagi sperma.
Batuk, kelelahan dan sesak napas adalah antara lain gangguan kesehatan yang terjadi setelah menghisap vape selama 90 hari.
Penemuan bajakah sebagai obat antikanker oleh pelajar SMA yang memenangkan penghargaan di Korea Selata patut kita apresiasi. Namun, jangan terburu-buru memburu bajakah untuk mengobati kanker hingga melupakan terapi medis yang telah terbukti secara ilmiah.
Ada yang disebut sel induk kanker.Inilah biang keladi mengapa kanker bisa bermestastasis (menyebar) dan/atau kambuh.Kombinasi cryosurgery dan imunoterapi menunjukkan hasil yang baik, untuk membasmi sel induk kanker.
Akar Bajakah diklaim bisa dipakai sebagai obat kanker payudara. Bagaimana tanggapan ahli?
Hormon testosteron penting untuk menjaga vitalitas pria.Herbal tertentu mampu membantu meningkatkan kadar normal testosteron.
Untuk yang pertama kali, peneliti mampu mengidentifikasi zat dari biji kopi yang ditengarai mampu menghambat pertumbuhan kanker prostat.
Terapi depresi pada orang tua sedikit berbeda dengan pengobatan depresi pada usia muda.
Ada banyak faktor yang membuat orang tua kita mengalami depresi.
Jangan abai atau menganggap orang tua kita caper bila mereka sering mengeluhkan masuk angin dan/atau gampang lupa. Bisa jadi itu gejala depresi. Untuk memastikannya, ada tes dan skrining yang bisa dilakukan.
Sedot lemak menggunakan teknologi VaserLipo terbukti lebih baik daripada liposuction. Bagaimana VaserLipo dilakukan?
Kanker kolorektal (kolon dan rektum) merupakan salah satu dari 4 jenis kanker yang paling banyak di derita di Indonesia. Kabar baiknya, kanker kolorektal bisa dideteksi sejak awal dengan tes darah samar.
Demensia atau pikun bisa terjadi pada setiap orang saat kita menjadi tua. Namun seberapa cepat seseorang menjadi pikun berbeda. Interaksi sosial ternyata bisa mencegah demensia.
Tes penciuman bisa dilakukan untuk mendeteksi kondisi prademensia.